Home » » Cara Setting Notifikasi Laporan Pengiriman Email MS.Outlook

Cara Setting Notifikasi Laporan Pengiriman Email MS.Outlook

Written By Unknown on Minggu, 06 Januari 2013 | 19.41

Halo kawan, seperti biasa, kmarin ane ada request dari user di kantor ane yang minta bagaimana caranya untuk membuat email Tracking atau bisa di sebut juga Cara Membuat Laporan Pengiriman dan penerimaan email pada MS Outlook . Jadi ketika kirim email, dan email tersebut telah di baca oleh si penerima, maka dengan otomatis akan ada pesan di inbox outlook kita bahwa si penerima sudah membaca email dari anda :D
ya seperti di BBM gitu deh, Ada Sending, dan Read hehe

Nah , Untuk

mengaktifkan Email Tracking pada Microsoft Outlook 2007

, langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
  1. Buka aplikasi Microsoft Outlook 2007
  2. Klik menu Tool > Options, akan tampil opsi seperti di bawah ini:
  3. Klik tombol Email Options, maka akan tampi opsi seperti ini:
  4. Klik tombol Tracking Options.., maka akan tampil opsi seperti di bawah ini:

  1. Pada opsi For all messages I send, request:, beri tanda checklist pada opsi Read receipt dan Delivery receipt seperti pada gambag di atas.
  2. Klik OK untuk menyimpan semua perubahan.
Untuk di MSOffice 2010.
- Anda bisa masuk menu Buttin office yang di pojok kiri atas ,/ File -> Options -> Mail
-  Dan gerakan cursor ke bawah , maka nanti anda akan menemukan menu "Tracking"
 
Setelah melalakukan setting seperti atas, setiap kali melakukan pengiriman email, maka kamu akan mendapatkan laporan  email yang telah sukses terkirim ke server email tujuan.
Namun laporan email telah dibaca ini hanya akan muncul jika si penerima email melakukan konfirmasi pada pesan peringatan email dibaca pada komputernya.
Selamat mencoba … Mengaktifkan Email Tracking
Semoga artikel Pembuatan Notifikasi Laporan dan penerimaan email Outlook ini bisa berguna :)
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. BERBAGI SUMBER - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger