Home » » Cara Mudah Hosting Gambar atau Simbol untuk Blog/Website

Cara Mudah Hosting Gambar atau Simbol untuk Blog/Website

Written By Unknown on Minggu, 23 Desember 2012 | 15.03

Banyak penyedia layanan yang gratis untuk menyimpan gambar atau foto, seperti Photobucket, Google Photos, Windows live dengan Sky drivenya, dll masih banyak lagi.


Tapi kalau hanya untuk menyimpan gambar banner (biasanya untuk tukeran link), icon, atau symbol untuk keperluan blog atau website kita, apakah mesti disimpan di tempat-tempat tadi??

Cara yang paling mudah menurut saya adalah dengan menyimpan pada  postingan Page di Blogger, tidak mesti jauh jauh.
Buatlah sebuah posting page yang khusus hanya berisa gambar-gambar, symbol atau Icon.

Read more
Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. BERBAGI SUMBER - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger